Browsing Veritas 06/1 (April 2005) by Title
Now showing items 1-9 of 9
-
Gereja Tionghoa dan Masalah Identitas Ke-Tionghoa-an
(Seminari Alkitab Asia Tenggara, 2005-04)Beberapa waktu yang lalu, saya menerima sebuah surat dari seorang kawan yang melayani sebuah jemaat Tionghoa di suatu kota di luar pulau Jawa. Surat itu berisi pertanyaan tentang perayaan tahun baru imlek di gereja. Kawan ... -
Kekristenan dan Kebudayaan (Bagian 1)
(Seminari Alkitab Asia Tenggara, 2005-04)Topik yang akan kita bahas adalah “Kekristenan dan Kebudayaan.” Topik ini akan dibagi menjadi lima bagian. Bagian pertama akan membahas “Apakah Kebudayaan itu?,” kemudian “Kristus dan Kebudayaan,” yang membahas tentang ... -
Khotbah Perumpamaan : Suatu Penilaian terhadap Metode Khotbah Perumpamaan David Buttrick
(Seminari Alkitab Asia Tenggara, 2005-04)Perumpamaan mungkin, oleh kebanyakan pengkhotbah, dianggap sebagai genre Alkitab yang paling mudah dikhotbahkan. Namun bagi pengkhotbah-pengkhotbah yang serius mengkhotbahkan perumpamaan acap kali membingungkan. Sebab ... -
Kristologi Kitab Wahyu
(Seminari Alkitab Asia Tenggara, 2005-04)Kitab Wahyu ditulis adalah untuk menghibur dan menguatkan orang Kristen dan gereja pada waktu itu, yang mengalami banyak kekecewaan, penderitaan dan penganiayaan di bawah pemerintahan Romawi. Kitab ini ditulis agar mereka ... -
Nama Ilahi dalam Alkitab: Diskusi mengenai Allah, ‘elôhîm, théos, TUHAN, YHWH, Tuhan, ‘adônaî, kúrios
(Seminari Alkitab Asia Tenggara, 2005-04)Ada sementara kalangan, baik Kristen maupun non-Kristen, tidak menghendaki dipakainya kata Allah dalam Alkitab. Dari kalangan Kristen ada yang mengusulkan agar kata Allah diganti saja dengan ‘elôhîm dan TUHAN dengan Yahweh. ... -
Pendidikan yang Bergumul untuk Shalom
(Seminari Alkitab Asia Tenggara, 2005-04)Pendidikan ... memerlukan arah. Sebab jika hal itu tertuju kepada arah yang salah, maka semua persiapannya menjadi sia-sia. Nicholas Wolterstorff menyatakan bahwa pendidikan harus tertuju kepada hidup dan hidup harus tertuju ... -
Relevansi Konsep Spiritualitas Calvin dalam Konteks Masa Kini
(Seminari Alkitab Asia Tenggara, 2005-04)Di dalam perjalanan menghadapi berbagai tantangan zaman, gereja masa kini perlu melihat catatan lintasan sejarah gereja sebagai harta yang penting bagi pergumulan kehidupan orang Kristen. Karena itu gereja harus terus ... -
Teologi Pernikahan dan Keluarga
(Seminari Alkitab Asia Tenggara, 2005-04)Sebuah pengertian alkitabiah tentang pernikahan dan keluarga tidak mungkin didapat tanpa kesadaran tentang keunikan kemanusiaan sebagaimana dirancang oleh Allah. Manusia dalam gambar dan rupa Allah diciptakan sebagai makhluk ... -
Ujian Tokoh Bileam (Bilangan 22:7-12; 23:1-6; 31:8)
(Seminari Alkitab Asia Tenggara, 2005-04)Naskah Khotbah