Theses: Recent submissions
Now showing items 541-560 of 995
-
Tinjauan Eksegetikal Terhadap Konsep Hubungan Bapa dan Anak Dalam Injil Yohanes dan Implikasinya Bagi Doktrin Tritunggal
(Seminari Alkitab Asia Tenggara, 2011)Injil Keempat atau sering kali disebut sebagai Injil Yohanes merupakan injil yang cukup unik di dalam menceritakan siapa Yesus dan karya-Nya. Sedikit berbeda dengan injil sinoptik, penulis Injil Yohanes menyajikan kehidupan ... -
Paulus Sebagai Guru Dalam Surat 1 dan 2 Timotius dan Implikasinya Bagi Peran Guru Kristen di Era Globalisasi
(Seminari Alkitab Asia Tenggara, 2011)Globalisasi telah memberikan dampak yang sangat luas dalam kehidupan masyarakat dunia, tidak terkecuali masyarakat di negara Indonesia. Era di mana iptek berkembang dengan pesat ini telah mengubah wajah Indonesia dalam ... -
Potret Yesus Menurut Injil Yohanes Sebagai Simbol Resistansi Terhadap Imperialisme Roma dan Implikasinya Terhadap Studi Kristologi Injil Yohanes
(Seminari Alkitab Asia Tenggara, 2011)Sejak pendekatan kritisisme literaris dan pengaruh religionsgeschicte (history of religions) yang menghubungkan Injil Yohanes dengan gnostisisme semakin melemah, para sarjana mulai menyelidiki alternatif latar belakang ... -
Tinjauan Terhadap Konsep "Human Potential" Dalam Buku-Buku Inspirasional Berdasarkan Firman Tuhan
(Seminari Alkitab Asia Tenggara, 2010)Hal yang mendorong penulis untuk menulis tema ini adalah ketika penulis melihat semakin maraknya dunia literatur dengan resep-resep sukses melalui pengembangan diri di tengah konteks zaman yang sulit ini. Buku-buku yang ... -
Tinjauan Alkitab Terhadap Ajaran Kristen Tauhid
(Seminari Alkitab Asia Tenggara, 2010)Kristen Tauhid adalah suatu aliran yang kehadirannya telah mendapatkan pengesahan dari Pemerintah Indonesia. Pada saat ini mereka mengadakan ibadah di suatu tempat di kota Semarang, Jawa Tengah. Adapun nama gereja yang ... -
Hukum Pengaruh Dalam Kepemimpinan Yosua dan Implikasinya Bagi Kepemimpinan Kristen Masa Kini
(Seminari Alkitab Asia Tenggara, 2010)Secara de jure diakui bahwa, dalam abdid future shock ini, realita kepemimpinan yang berpengaruh di Indonesia baik sekuler maupun Kristen berada dalam krisis multidimensi. Ini akibat dari menjamurnya toxic leaders yang ... -
Konsep Keselamatan Dalam Agama Kong Hu Cu dan Implikasinya Terhadap Penginjilan Bagi Umat Kong Hu Cu di Indonesia
(Seminari Alkitab Asia Tenggara, 2010)Agama Kong Hu Cu, yang ada di Indonesia, merupakan salah satu dari kepercayaan orang Tionghoa. Sebelum agama Kong Hu Cu diakui, penganut dari agama tersebut “masuk” ke dalam agama Kristen dengan tujuan agar dapat memiliki ... -
Doktrin Pembenaran Katolik Roma Versi Konsili Trente dan Implikasinya Bagi Relasi Protestan-Katolik Masa Kini
(Seminari Alkitab Asia Tenggara, 2010)Gereja Katolik mengadakan Konsili Trente untuk merespons gerakan reformasi. Konsili ini dibuka pada 13 Desember 1545 dan seringkali dianggap sebagai bagian dari reformasi Katolik atau kontra-reformasi (gerakan yang membendung ... -
Tinjauan Terhadap Konsep Covenantal Nomism dari E. P. Sanders dan Implikasinya Terhadap Doktrin Pembenaran Oleh Iman
(Seminari Alkitab Asia Tenggara, 2010)Gugatan terhadap doktrin pembenaran oleh iman yang dipercaya oleh kalangan tradisional atau Reformed, telah ada sejak tahun 1800-an. Gugatan tersebut semakin menguat di tahun 1900-an, terutama sejak Sanders menghasilkan ... -
Konsep Menjadi Garam dan Terang Dunia Dalam Matius 5:13-16 dan Implikasinya Bagi Kehidupan Kesaksian Orang Kristen
(Seminari Alkitab Asia Tenggara, 2010)Sejak dahulu sampai sekarang para pengikut Kristus selalu berhadapan dengan berbagai tantangan. Tantangan yang dihadapi saat ini bahkan kian banyak dan variatif, seiring berkembangnya kemajuan dunia. Walaupun kondisi dunia ... -
Konsep Teologis Restorasi Bangsa Menurut Nehemia dan Relevansinya Bagi Peran Serta Orang Kristen Dalam Pembangunan Bangsa di Indonesia
(Seminari Alkitab Asia Tenggara, 2010)Keterpurukan bangsa Indonesia terns bergulir dari waktu ke waktu, ke arah yang semakin dan semakin menyedihkan. Krisis moneter pada 1997 melahirkan gelombang gerakan Reformasi yang kemudian menggulingkan pemerintahan ... -
Relasi Pembenaran-Pengudusan-Kesatuan Dengan Kristus Dalam Soteriologi Yohanes Calvin dan Implikasinya Bagi Soteriologi Protestan Masa Kini
(Seminari Alkitab Asia Tenggara, 2010)Dalam soteriologi tradisi reformed biasa kita temukan adanya penekanan pada ordo salutis. Beberapa waktu terakhir, penekanan ini cukup banyak mendapatkan tantangan dari penafsiran yang mengatakan bahwa soteriologi Yohanes ... -
Konsep "Takut Akan Allah" Dalam Pengkhotbah 11:7 - 12:14 dan Relevansinya Dengan Etika Muda-Mudi Kristen Masa Kini
(Seminari Alkitab Asia Tenggara, 2010)Kehidupan muda-mudi adalah suatu kehidupan yang dipenuhi dengan problematika. Secara khusus di zaman postmodern ini, muda-mudi melakukan segala sesuatu sesuka hati mereka. Hal ini tidak hanya terjadi di kalangan anak muda ... -
Tinjauan Etis Teologis Terhadap Pernikahan Homoseksual dari Perspektif Kristen Injili
(Seminari Alkitab Asia Tenggara, 2010)Di era atau zaman yang modern ini, banyak peristiwa atau kejadian yang meresahkan seluruh lapisan masyarakat. Salah satu peristiwa yang meresahkan tersebut adalah peristiwa mengenai masalah homoseksualitas. Praktik homoseksual ... -
Suatu Tinjauan terhadap Konsep Pelayanan Misi yang Terintegrasi berdasarkan Firman Tuhan dan Implikasinya bagi Gereja Presbyterian Jemaat Berbahasa Indonesia di Singapura
(Seminari Alkitab Asia Tenggara, 2013-03)Sejarah yang panjang dalam pelayanan misi yang bersifat dualisme telah terukir dalam pelayanan dari gereja Tuhan dalam suatu jangka waktu yang panjang. Dualisme ini adalah bagaimana gereja memiliki pemahaman misi dan praktik ... -
Implementasi Pelayanan Christian Coaching Metode Grow Me Terhadap Anak-anak Usia 10-12 Tahun di Sekolah Minggu Gereja Kebangunan Kalam Allah Indonesia Jemaat Surabaya
(Seminari Alkitab Asia Tenggara, 2010-07) -
Pola Alkitabiah Pendidikan Anak Usia Tujuh tahun hingga Duabelas tahun yang Efektif untuk Proses Pembentukan Karakter Pemimpin Hamba di Seminari Anak Pelangi Kristus
(Seminari Alkitab Asia Tenggara, 2010-07)Generasi muda Kristen bergumul di tengah era Pascamodernisme yang skeptis terhadap kebenaran yang bersifat obyektif dan mutlak. Hadirnya pemimpin Kristen yang berintegritas dan berkarakter untuk menyuarakan kebenaran Allah ... -
Formasi Spiritual dalam Gereja-Gereja Injili di Indonesia berdasarkan Sintesa Spiritualitas Martin Luther dan Ignatius dari Loyola.
(Seminari Alkitab Asia Tenggara, 2010-07)Dalam gereja-gereja, temasuk gereja-gereja injili, dorongan mencapai kekudusan hidup terbatas hanya kepada pesan-pesan moral. Formasi spiritual tidak mendapat perhatian yang cukup dan serius dalam program pembinaan warga ... -
Integrasi Spiritualitas dan Kapabilitas Kepemimpian Kristen dan Relevansinya Bagi Gereja-Gereja Tionghoa di Surabaya
(Seminari Alkitab Asia Tenggara, 2009)Citra kepemimpinan spiritual dalam gereja-gereja Tionghoa menghadapi krisis yang cukup memprihatinkan. Beberapa faktor yang menyebabkan hilangnya kepercayaan jemaat terhadap kepemimpinan gereja Tionghoa mencakup masalah ... -
Studi Tentang Pola Pemuridan Tuhan Yesus serta Implikasinya Bagi Pemuridan Mahasiswa Tingkat Pertama di Seminari Alkitab Asia Tenggara Malang
(Seminari Alkitab Asia Tenggara, 2015-04)
